Timbulnya jerawat pada wajah tentu saja sangat menganggu karena dapat merusak penampilan dan mengurangi kecantikan wajah. Oleh karena itu tidak heran jika banya wanita yang menghindari problem kulit yang satu ini, dan yang sudah terlanjur memiliki kulit wajah berjerawat selalu mencari cara menghilangkan jerawat membandel melalui tips-tips di internet.
Langkah Untuk Menghilangkan Jerawat Yang Membandel
Pertama yang harus dilakukan adalah rajin mencuci wajah, dengan mencuci wajah secara rutin dapat membantu meredakan jerawat anda. Denga mencuci wajah kotoran dan sel kulit mati yang menyumbat dapat terangkat dan wajah menjadi bersih kembali.Untuk membantu menghilangkan jerawat dengan cepat, gunakanlah cream khusus jerawat yang dapat membantu meredakan dan mengeringkan jerawat yang membandel. Biasanya acne cream ini digunakan pada malam hari setelah menggunakan krim malam, karena pada saat tubuh sedang istirahat nutrisi lebih cepat meresap ke dalam lapisan kulit.
Pencegahan
Tentunya anda tidak mau kan tiba-tiba kulit wajah anda muncul jerawat? Oleh karena itu merawat wajah secara rutin selain cara untuk menghilangkan jerawat juga bermanfaat untuk mencegahnya kembali. Selain itu dengan merawat wajah secara rutin anda juga akan mendapatkan kulit wajah yang bersih, lembut, dan cerah merona setiap hari.
Jadi, pada intinya jangan pernah malas untuk melakukan perawatan wajah agar jerawat tidak muncul di kulit wajah anda. Dimulai dengan mencuci wajah dengan facial wash dan dilanjutkan dengan pemakaian toner, setelah itu gunakanlah cream wajah untuk menutrisi dan melindungi kulit wajah anda.
0 comments:
Post a Comment