
Berjalan atau berlari di treadmill kerap menjadi pilihan di kala cuaca
tak memungkinkan untuk berolahraga di luar ruangan. Tampaknya
menggunakan treadmill bukanlah perkara sulit, tinggal menekan beberapa tombol dan Anda pun bisa langsung menggerakan tubuh di atasnya.Hanya saja, meski terkesan mudah, beberapa kesalahan saat menggunakan treadmill
bisa berakibat terhambatnya progres olahraga Anda. Bahkan
kesalahan-kesalahan itu juga bisa berujung pada cedera. Karena itu,
kenalilah beberapa kesalahan umum penggunaan treadmill berikut untuk menghindarinya.1. Tidak pemanasanMenurut Tina Haupert, praktisi fitnes dan kontributor The Boston Globe, orang seringkali meninggalkan pemanasan sebelum menggunakan treadmill. Padahal, kata dia, pemanasan...